Sunday, August 1, 2010

~ini aku and gonna be me~

Orang muda harus jatuh cinta sejatuh-jatuhnya, patah hati sepatah-patahnya, tertawa marah sedih rajin dan malas segila-gilanya,

tetapi
...
dia harus segera bangkit, mendewasa, berdiri gagah, dengan bekas-bekas luka yang indah di wajah dan dada,

dan dengan anggun dan berwibawa,
dia berkata

Dengan kewenangan yang diberikan oleh Tuhan kepadaku,
dengarlah

AKULAH PENENTU KEBESARAN HIDUPKU SENDIRI.


Mario Teguh

 hehee...entah kenapa kata2 yang di buat sang motivator hebat Mario Teguh ini jadi penguat aku sebagai orang muda, yg really masalah cinta, tanggung jawab, dan jati diri sedang panas2'a...arti'a aku yg sedang berada dalam lingkaran itu...walaupun aku yang notabene bukan lagi remaja,,tapi semua masalah itu jadi pendewasaan dalam hidupku,,21 tahun umur aku udah lewat 14 hari,,menuju 21 aku di uji,,dibiarkan aku sakit sesakit-sakitnya tentang cinta bagaimana rasa'a menyukai tapi diabaikan dan bagaimana rasa'a di sukai tapi mengabaikan,,Aku yg sedang menyelesaikan study Diploma tiga dibiarkan'a aku kerja keras sekeras-kerasnya dalam tanggung jawab yg kadang dengan perasaan malas, marah, atau bahkan pernah merasa stress dan jenuh tingkat tinggi, dan seiring berjalan'a semua itu di tunjukanlah aku tentang siapa aku dan bagaimana aku ketika menghadapi itu semua...di balik itu semua sekarang aku mulai paham jalan'a Tuhan dan berusaha mengerti mau-Nya... tepat diumur 21 ini Allah seperti menjawab semua doa ku dan membalas kerja keras ku...perasaan haru, bahagia, dan cemas. 

  • Menuju umur 21 aku memakai jilbab, dan insyaallah akan tetap menjaga'a. 
  • Tepat umur 21 dirayakan oleh keluarga lengkap mamah, bapa, mbak iyus, anisa, embah...dan saat itu gw ngerasa my dady like my hero...hehee...i love u dad...maybe sebelum2'a gag pernah bilang sayang sama bapa.
  • Umur 21 3 hari aku sidang hari pertama dan dinyatakan lulus.
  • Umur 21 12 hari revisi ku selesai, hehe saat itu mungkin pembimbing ku bak malaikat liat senyumnya...hehee...
  • Pada umur 21 insyaallah aku akan memiliki tanggung jawab baru.
  • Pada umur 21 aku merasa bahagia memiliki sahabat-sahabat maria, ayu, meli nani, indah dan teman2 lainnya. kebersamaan selama tiga tahun yg terasa singkat...
  • dan masih banyak lagi anugerah2 kecil yg Allah kasihh,, semoga akan ada banyak lagi kejutan-kejutan setelah ini...Amien... :) :) :)

~To Be Continue~

Welcome

An idealist believes the short run doesn't count. A cynic believes the long run doesn't matter. A realist believes that what is done or left undone in the short run determines the long run.
Sydney J. Harris

Search This Blog

Sunday, August 1, 2010

~ini aku and gonna be me~

Orang muda harus jatuh cinta sejatuh-jatuhnya, patah hati sepatah-patahnya, tertawa marah sedih rajin dan malas segila-gilanya,

tetapi
...
dia harus segera bangkit, mendewasa, berdiri gagah, dengan bekas-bekas luka yang indah di wajah dan dada,

dan dengan anggun dan berwibawa,
dia berkata

Dengan kewenangan yang diberikan oleh Tuhan kepadaku,
dengarlah

AKULAH PENENTU KEBESARAN HIDUPKU SENDIRI.


Mario Teguh

 hehee...entah kenapa kata2 yang di buat sang motivator hebat Mario Teguh ini jadi penguat aku sebagai orang muda, yg really masalah cinta, tanggung jawab, dan jati diri sedang panas2'a...arti'a aku yg sedang berada dalam lingkaran itu...walaupun aku yang notabene bukan lagi remaja,,tapi semua masalah itu jadi pendewasaan dalam hidupku,,21 tahun umur aku udah lewat 14 hari,,menuju 21 aku di uji,,dibiarkan aku sakit sesakit-sakitnya tentang cinta bagaimana rasa'a menyukai tapi diabaikan dan bagaimana rasa'a di sukai tapi mengabaikan,,Aku yg sedang menyelesaikan study Diploma tiga dibiarkan'a aku kerja keras sekeras-kerasnya dalam tanggung jawab yg kadang dengan perasaan malas, marah, atau bahkan pernah merasa stress dan jenuh tingkat tinggi, dan seiring berjalan'a semua itu di tunjukanlah aku tentang siapa aku dan bagaimana aku ketika menghadapi itu semua...di balik itu semua sekarang aku mulai paham jalan'a Tuhan dan berusaha mengerti mau-Nya... tepat diumur 21 ini Allah seperti menjawab semua doa ku dan membalas kerja keras ku...perasaan haru, bahagia, dan cemas. 

  • Menuju umur 21 aku memakai jilbab, dan insyaallah akan tetap menjaga'a. 
  • Tepat umur 21 dirayakan oleh keluarga lengkap mamah, bapa, mbak iyus, anisa, embah...dan saat itu gw ngerasa my dady like my hero...hehee...i love u dad...maybe sebelum2'a gag pernah bilang sayang sama bapa.
  • Umur 21 3 hari aku sidang hari pertama dan dinyatakan lulus.
  • Umur 21 12 hari revisi ku selesai, hehe saat itu mungkin pembimbing ku bak malaikat liat senyumnya...hehee...
  • Pada umur 21 insyaallah aku akan memiliki tanggung jawab baru.
  • Pada umur 21 aku merasa bahagia memiliki sahabat-sahabat maria, ayu, meli nani, indah dan teman2 lainnya. kebersamaan selama tiga tahun yg terasa singkat...
  • dan masih banyak lagi anugerah2 kecil yg Allah kasihh,, semoga akan ada banyak lagi kejutan-kejutan setelah ini...Amien... :) :) :)

~To Be Continue~